Ditulis oleh ProFauna pada Sen, 03/03/2014 - 10:19
ProFauna menyambut baik World Widllife Day tersebut, karena masalah hidupan liar itu adalah masalah global yang perlu mendapat perhatian segenap bangsa di muka bumi ini.
Ditulis oleh ProFauna pada Jum, 02/28/2014 - 08:46
Operator arung jeram ternama di Jawa timur, Songa Adventure, menjalin kerja sama dengan ProFauna Indonesia untuk menjalankan program edukasi konservasi alam di Probolinggo, Jawa timur mulai Februari 2014
Ditulis oleh ProFauna pada Sel, 02/25/2014 - 08:43
Kebijakan kebun binatang Ragunan dengan menutup kebun binatangnya dari pengunjung sehari dalam seminggu mendapat dukungan dari ProFauna Indonesia. Kebijakan itu akan memberikan kesempatan kepada satwa untuk istirahat dan juga perbaikan enrichment atau pengayaan kandang satwa
Ditulis oleh ProFauna pada Sel, 02/18/2014 - 14:02
Hujan abu vulkanik dampak erupsi Gunung Kelud mengancam keberadaan 12.0000 ekor-sapi yang ada di Kecamatan Ngantang, Kabupaten Malang, akibat kelaparan dan kehausan.
Ditulis oleh ProFauna pada Sab, 02/15/2014 - 08:44
tim ProFauna yang berjumlah 5 orang mulai tanggal 14 Februari 2014 melakukan penilaian tentang dampak letusan Gunung Kelud terhadap satwa di Kabupaten Kediri dan Malang
ProFauna Indonesia (Temukan kami di Google+) adalah lembaga independen non profit berjaringan internasional
yang bergerak dibidang perlindungan dan pelestarian satwa liar dan habitatnya.